Bina BNI 2024 Kapan Dibuka? Lengkapi Persyaratan dan Dokumen Ini Agar Bisa Lolos!
--
Lowongan Kerja Bina BNI 2024
BINA BNI adalah salah satu program BNI untuk membangun bangsa. Program ini merupakan bagian dari pelatihan dan bimbingan kerja kepada angkatan kerja yang belum berpengalaman dengan memberikan pengetahuan, keterampilan, dan kemampuan (Knowledge, Skill, Ability) yang diselenggarakan secara terpadu antara pelatihan berbasis teori dan praktik secara langsung.
Baca juga: 100+ Link Grup WA Lain Video Viral SMP 2024, Update Terbaru Video Pemersatu Bangsa!
Kualifikasi Umum:
- Warga Negara Indonesia
- Usia 18 hingga 25 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Kemampuan komunikasi yang baik
- Belum pernah memiliki pengalaman bekerja (Fresh Graduate)
- Rata-rata nilai rapor tahun terakhir semester 5 dan 6 minimal 7 untuk SMA/SMK atau D1-S1
- Tidak pernah terlibat dalam kasus narkoba atau pelanggaran hukum lainnya (mencantumkan
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian/SKCK)
- Mendapatkan persetujuan orang tua untuk mengikuti program pemagangan Bina BNI
- Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama periode pemagangan
Tata Cara Melamar:
- Jika Anda memenuhi kualifikasi di atas, ayo daftarkan diri Anda secara online melalui tautan berikut (Link Pendaftaran Bina BNI). Pastikan untuk melengkapi semua informasi yang diperlukan.
Catatan: Hati-hati terhadap segala bentuk penipuan. Lowongan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk tidak dipungut biaya dalam bentuk apapun.
Nah, itu dia informasi mengenai jadwal dan syarat lowongan pekerjaan Bank BNI terbaru 2024 yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan sukses selalu!