Monday 25th of November 2024
×

Jadwal Kapal Dharma Rucitra 1, 7 dan 9 Bulan Januari 2024 : Cek Juga Info Harga dan Cara Pesan Tiketnya

Jadwal Kapal Dharma Rucitra 1, 7 dan 9 Bulan Januari 2024 : Cek Juga Info Harga dan Cara Pesan Tiketnya

--

JEMBER - Postingan tentang jadwal kapal KM Dharma Rucitra 1 di bulan Januari 2024. Selain kapal Dharma Kartika 9, Kapal Dharma Rucitra 1 ini merupakan salah satu kapal milik Dharma Lautan Utama yang membawa penumpang untuk rute Surabaya Banjarmasin dan banjarmasin surabaya.

Sekitar 50 persen kapal penumpang PT PELNI (Perseo) memiliki ruang untuk mengangkut muatan container baik itu dry ataupun reefer container, angkutan general cargo dan beberapa kapal bisa mengangkut kendaraan.


Baca juga: Inspirasi Model Abaya Terbaru di 2024, Abaya Model Turki Masih Jadi yang Favorit Hingga Kini!

Baca juga: Info Terbaru Jadwal Konser Bandung Januari 2024, Banyak 40 Event Menarik yang Wajib Kamu Ikuti!

Sebagai informasi, Pelni adalah singkatan dari kata Pelayaran Nasional Indonesia. Perusahaan ini bergerak dibidang jasa transportasi kapal laut yang handal dan profesional dengan memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan. PT PELNI mengoperasikan armada kapal penumpang, kapal ferry cepat dan armada kapal barang.

Jika baru pertama kali memesan tiket kapal PELNI, ada beberapa cara yang perlu diperhatikan. Dengan begitu, calon penumpang tidak akan kesulitan.

Salah satu cara praktis untuk membeli tiket kapal laut adalah melalui situs web Pelni yang dikelola oleh PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni).  Dengan langkah-langkah berikut, Anda dapat dengan mudah memesan tiket kapal secara online:

Baca juga: Jadwal Rerainan Hindu Bulan di 2024 Sesuai Kalender Bali, Ada Siwa Ratri Sampai Hari Raya Suci Kuningan

  • Pertama, buka situs web resmi Pelni di https://www.pelni.co.id/reservasi-tiket
  • Isi rincian perjalanan Anda dengan mengisi tujuan perjalanan, jumlah penumpang, hingga tanggal keberangkatan
  • Anda dapat memilih beberapa kelas kapal yang tersedia, seperti Kelas Ekonomi, Ekonomi Eks Kabin Kelas 1, dan Ekonomi Eks Kabin Kelas 2

Sumber:

UPDATE TERBARU