Update Jadwal Kapal Kelimutu Januari 2024 dan Info Harga Tiket, Tersedia 2 Rute Surabaya & Semarang!
--
JEMBER - Sekedar informasi, KM Kelimutu memiliki rute cukup beragam dengan membelah lautan di utara Jawa. Kalian bisa melihat di aplikasi resmi milik PT Pelni yang bisa diunduh di PlayStore.
Kapal Pelni KM Kelimutu Adalah Salah Satu Kapal Pelayaran Di Tanah Air Milik PT Pelni.Dengan Rute Lintasan Andalanya yakni di Kawasan Kalimantan Ke Pulau Jawa Khususnya Semarang Dan Surabaya.
Baca juga: Info Jadwal Kapal KM Tidar Januari 2024 Rute Fakfak – Makassar, Cek Disini Untuk Info Lebih Lanjut!
Kapal Pelni Kelimutu Memiliki Jadwal 1-2 Kali Penyebrangan Setiap Bulanya Dengan Kapasitas Muatan Penumpang Hingga Mencapai 5000 – 1000 Penumpang Dalam Sekali Angkut. Disini akan kami berikan mengenai Update Terbaru Jadwal Kapal Kelimutu Januari 2024 dan Info Harga Tiket yang akan kami bahas di bawah ini, silahkan di simak ya.
Sekilas Tentang KM Kelimutu
Dilansir dari berbagai sumber, KM Kelimutu adalah salah satu kapal pelni yang masih memiliki fasilitas kamar kelas, untuk rute yang disinggahi KM.KELIMUTU saat ini yaitu Surabaya - Sampit - Kumai - Semarang - Karimun Jawa.
Kapal Pelni KM Kelimutu juga menjadi salah satu kapal dengan rute terpendek di Indonesia dibanding dengan kapal pelni lainnya yang bisa menyinggahi hingga 10 kota. Meski pendek namun rute Kapal KM Kelimutu menjadi salah satu tumpuan pelayaran dilintasan Jawa dan juga kalimantan.