Bacaan Injil Katolik Hari Ini 29 Desember 2023, Bacaan Injil Dari Yohanes 1:5-2:2
--
Jember - Setiap harinya, jemaat gereja Katolik melaksanakan pertemuan Liturgi dengan membaca Alkitab. Hal tersebut dilakukan sebagai ungkapan syukur bagi Tuhan atas karya keselamatan yang telah diberikan. Injil menguatkan iman, mendidik tentang ajaran Gereja, dan memberikan petunjuk moral.
Selain itu, membaca Injil membangun kedekatan dengan Tuhan, memberikan inspirasi menghadapi tantangan hidup, dan menjadi dasar doa serta meditasi.
Baca juga: Renungan Harian Saat Teduh Kristen Sabtu 30 Desember 2023 : Anak yang Menyesal (Lukas 15:19)
Baca juga: Renungan Harian Saat Teduh Kristen Hari Ini 29 Desember 2023 : Memuji Diri (2 Timotius 3:16)
Sebagai sumber penghiburan, Injil memandu kehidupan dengan pesan kasih dan harapan. Membaca Injil adalah langkah praktis untuk memperkaya spiritualitas dan menjalin hubungan yang lebih erat dengan Tuhan setiap hari.
Bacaan Injil Katolik Hari Ini 29 Desember 2023
Pada waktu itu, ketika Yesus mendekati Yerusalem dan melihat kota itu, Ia menangisinya, kata-Nya, “Wahai Yerusalem, alangkah baiknya andai pada hari ini juga engkau mengerti apa yang perlu untuk damai sejahteramu! Tetapi sekarang hal itu tersembunyi bagi matamu.