Saturday 23rd of November 2024
×

Cara Pasang Kapasitor Mesin Cuci 1 Tabung yang Baik dan Benar, Begini Ternyata!

Cara Pasang Kapasitor Mesin Cuci 1 Tabung yang Baik dan Benar, Begini Ternyata!

--

Baca juga: Cinta Si Wedding Planner Episode 1-28 Rilis di Netflix! Intip Sinopsis Kisah Hubungan Backstreet

Baca juga: Apakah Loker PT Nusantara Baja Profil Penipuan? Waspada Penyalahgunaan! Kenali Ciri-ciri Loker Palsu


4.Menyambungkan Kapasitor Baru dengan Dinamo

Karena hanya terdiri dari 2 kabel saja, maka cara ganti kapasitor mesin cuci 1 tabung sebenarnya cukup mudah. Anda bisa memasangnya dengan posisi mana saja, meskipun dibolak-balik. Hanya saja, saat akan melakukan pemasangan ke dinamo, Anda perlu memperhatikan langkah-langkah berikut ini. Diantaranya:
 
•Dinamo memiliki 3 kabel dengan 3 warna yang berbeda, yaitu merah, hitam, dan juga biru
•Anda bisa menggunakan kabel merah dan juga kabel berwarna hitam dari dinamo tersebut, dan menyambungkannya pada kapasitor yang baru saja Anda beli
•Sementara kabel dinamo berwarna biru dipasangkan pada listrik. Karena memang kabel dinamo dengan warna biru ini berfungsi sebagai daya dari dinamo tersebut
 
Itu dia beberapa langkah yang bisa Anda lakukan untuk mengganti kapasitor mesin cuci yang rusak. Namun perlu diingat, bahwa cara ganti kapasitor mesin cuci diatas hanya bisa dilakukan pada mesin cuci 1 tabung saja. 
Sumber:

UPDATE TERBARU