Friday 22nd of November 2024
×

Profil dan Biodata Oura Gaming, Eks Member Evos Sports yang Pernah Jadi MVP M1 World Championship Mobile Legends!

Profil dan Biodata Oura Gaming, Eks Member Evos Sports yang Pernah Jadi MVP M1 World Championship Mobile Legends!

--

Baca juga: Sinopsis Drama Malaysia Takdir Itu Milik Aku (2024), Kisah Cinta yang Menantang Takdir!

Oura bersama EVOS Esports berhasil mendominasi seluruh pertandingan dan menjadi favorit banyak orang untuk menjadi juara. Sayangnya mereka kalah di babak grand final melawan NXL.


Meskipun gagal menjadi juara, kelihaiannya dalam bermain assasin seperti Fanny dan Lancelot membuatnya mendapat julukan "Bapak Assasin Indonesia" oleh para penggemar Mobile Legends.

Pada MPL ID Season 2, bersama EVOS Esports kembali berhasil lolos ke babak grand final, namun piala juara lagi-lagi terlepas dari tangannya setelah kalah melawan rival sang macan putih, RRQ O2.

Baca juga: Link Nonton Drama Takdir Itu Milik Aku (2024) Episode 1 2 3 4 Sub Indo, Awal Kisah Dian Zara Seorang Gadis Yatim Piatu

Baca juga: 100+ Link Grup WhatsApp Video Viral Belum Penuh Update Pemersatu Bangsa 2024

Di sepanjang kariernya sebagai pemain pro dan kini sebagai co-founder dari tim GPX, Eko dikenal luas dengan nickname-nya “Oura“. Mungkin tak banyak yang tahu, bahwa nick dia terinspirasi dari nama sang isteri, Tiora.

Nama Lengkap: Eko Julianto
IGN: Oura
Tanggal Lahir: 24 Juli 1998
Kewarganegaraan: Indonesia
Role: EXP Laner*
Instagram: Ekooju
TikTok: Ekooju1
YouTube: Oura Gaming

Kini Oura sukses sebagai salah satu YouTuber Mobile Legends terbesar di Indonesia. Bersama sahabat karibnya, Donkey dan Marsha, Ia membentuk sebuah tim Esports bernama Geng Kapak (GPX).

Sumber:

UPDATE TERBARU