Friday 22nd of November 2024
×

Berencana Naik Kapal Pelni? Ini Perbedaan Kelas yang Harus Kamu Tahu Sebelum tentukan Pilihan

Berencana Naik Kapal Pelni? Ini Perbedaan Kelas yang Harus Kamu Tahu Sebelum tentukan Pilihan

--

Kelas II atau VIP

Kelas II atau kelas VIP dalam kapal pelni ini cocok untuk kalian yang memiliki keluarga lebih dari 2 orang. Tentu untuk harga kelas II atau kelas VIP ini berbeda dengan kelas ekonomi dan bisnis.


Dalam kelas VIP ini tersedia 4 kasur serta dilengkapi dengan lemari, kamar mandi dalam, serta fasilitas lainnya yang bisa kalian nikmati seperti dek 6 luar, top deck, lorong kamar kelas 1, serta tangga kelas 1 yang dapat kalian gunakan untuk tempat foto prewedding.

Perbedaan Fasilitas Kapal PELNI

Berdasarkan uraian di atas, diketahui jika fasilitas kapal PELNI bermacam-macam. Kelas 1 pun masih dibagi menjadi dua yaitu 1A dan 1B. Apa bedanya?

Dilihat dari sisi kamar, kelas 1a memiliki fasilitas 2 tempat tidur, kamar mandi dalam, lemari dan televisi. Sedangkan kamar kelas 1B yang memiliki 4 tempat tidur. Perbedaan ke-2 kelas itu hanyalah jumlah tempat tidur dalam 1 kamar dan harga tiketnya saja.

Baca juga: Profil Rektor ITB Sekarang 2024 Prof. Reini Wirahadikusumah, Ph.D. Viral Masalah Bayar UKT dengan Pinjol

Baca juga: TTS Parang yang Ujungnya Bengkok Adalah? Ini Dia Jawaban Teka Teki Silang 2024!

Baca juga: TTS Nama Tempat Kuda, Berjenggot, Luas, Serba Ada Jawaban nya Adalah? Cek Disini Untuk Menjawab!

Harga tiket kelas A lebih mahal dibanding kelas B sebab penumpang tidak share kamar dengan banyak orang. Namun selebihnya, sarana dan fasilitas yang disediakan pada intinya sama saja.

Nah, itu dia informasi mengenai perbedaan kapal PELNI yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan jadi sudah memantapkan pilihan?

Sumber:

UPDATE TERBARU