Friday 5th of July 2024
×

Wisata Rumah Hantu Pasar Malam Bangkinang, Tempat Liburan dengan Sensasi Horor yang Digemari Remaja Millenial di 2024

Wisata Rumah Hantu Pasar Malam Bangkinang, Tempat Liburan dengan Sensasi Horor yang Digemari Remaja Millenial di 2024

--

Diketahui,  Wahana Rumah Hantu jadi penarik minat masyarakat untuk berkunjung di Bazar dan Pasar Malam yang tengah berlangsung di Pelabuhan ASDP Desa Baru Kecamatan Manggar, Belitung Timur.

Bahkan puluhan orang rela antri hanya untuk merasakan sensasi kengerian yang ada di dalamnya. Cukup membayar Rp. 10.000, para pengunjung akan disajikan pemandangan menyeramkan.


Teriakan ketakutan hingga bulu kuduk dijamin berdiri, saat menyaksikan pocong yang berjejer, hantu wanita, suasana kamar mayat hingga dikejar-kejar ‘pelaku mutilasi’.

Baca juga: Liovan Berhasil Nge-Prank! Baca Manhwa Please Notice Jasmine! Chapter 16 Bahasa Indonesia, Richard Panik!

Baca juga: Profil Whisnu Shantika, DJ Idola Anak Muda Kekinian yang Hits Lewat Chitty Chitty Bang! : Agama, Medsos, Pendidikan & Akun IG

Sementara itu pemilik Wahana Rumah Hantu, Wahyu Fajarullah menyebut konsep awalnya karena ingin memberikan hiburan yang berbeda kepada masyarakat. Apalagi di Pasar Malam, hiburan yang ada hanya mainan anak-anak.

“Konsepnya dimulai mendadak. Kami lihat atusias masyarakat di sini haus akan hiburan makanya kami membuat hiburan dengan harga yang dapat dinikmati seluruh kalangan masyarakat,” kata Wahyu. Diakuinya antuasias masyarakat terutama dari kalangan milenial sangat tinggi untuk merasakan sensasi Rumah Hantu.

Baca juga: Profil dan Biodata Ajeng Febria, Pedangdut dan Pelantun 'Nyekso Batin' Asal Blitar yang Viral di Medsos : Akun IG, Tiktok dan Agama

Untuk tema yang ada di Wahana Rumah Hantu, Wahyu menyatakan ada hantu hutan, kuburan atau Tempat Pemakaman Umum, kamar mayat hingga TKP pembunuhan mutilasi. Dia pun menjamin tema akan terus berganti agar pengunjung tidak bosan.

“Yang pasti dengan harga murah meriah kami menjanjikan tema baru, biar sensasinya berbeda. Insyallah para pengunjung yang mencoba tidak akan bosan,” tandasnya.

Dengan mengetahui apa yang bisa kamu temukan di rumah hantu, kita dapat mempersiapkan diri sebelum mencoba wahana menegangkan satu ini.

Sumber:

UPDATE TERBARU