Beasiswa Baznas 2024 Kapan Dibuka? Ayo Lengkapi Syarat dan Cek Cara Daftarnya Ya!
--
Persyaratan Umum
Untuk dapat mengikuti program Beasiswa Riset BAZNAS, terdapat beberapa persyaratan umum yang harus dipenuhi, antara lain:
-
Warga Barru Mahasiswa PTN/PTS Indonesia yang telah terakreditasi oleh BANPT minimal B
-
Mahasiswa on going diploma/S1, yang sedang dan akan mengerjakan tugas akhir (skripsi) untuk persyaratan lulus dan memperoleh gelar studi
-
IPK min.3,25
-
Telah melakukan ujian proposal, dan belum melakukan ujian munaqosyah (ujian akhir)
-
Judul tugas akhir (skripsi) mengenai BAZNAS/ZIS, dan merupakan judul baru yang belum pernah diteliti sebelumnya oleh pihak manapun
-
Mampu membaca Al-Qur’an
-
Dapat berbahasa Inggris (basic)
-
Bersedia mengabdi menjadi relawan Pendidikan BAZNAS Barru apabila dibutuhkan
Baca juga: Maxtube Apk 4.1 Download Versi Terbaru, Nonton Film Anti Ngadat! Cocok Untuk Koleksi 18+
Baca juga: Amalan.Com Penipuan Bukan? Waspadai Jika Ada Iming-Iming Tidak Masuk Akal!
Persyaratan Administrasi
Selain persyaratan umum, terdapat juga persyaratan administrasi yang harus dipenuhi dalam proses pendaftaran, antara lain:
-
Surat Permohonan; bit.ly/Permohonan BeasiswaRiset
-
KTP & KK domisili barru
-
KTM
-
Surat keterangan aktif kuliah dari kampus masing-masing
-
Surat keterangan telah melakukan ujian proposal dari kampus masing-masing
-
SKTM (Surat Keterangan Tidak Mampu) dari Desa/Kelurahan terbaru minimal satu bulan
-
Transkrip nilai terakhir
-
Akreditasi kampus dan jurusan
-
Surat rekomendasi layak menerima beasiswa riset yang dikeluarkan oleh kampus
-
Proposal & PPT Riset (tugas akhir) yang telah disetujui oleh pihak kampus
Demikian pembahasan sekilas yang bisa kami sajikan mengenai beasiswa Baznas 2024. Tertarik mencobanya?